KENAKALAN REMAJA DAN CARA MENGATASINYA
PENGERTIAN KENAKALAN REMAJA
Kenakalan remaja dalam studi masalah
sosial dapat dikategorikan ke dalam perilaku menyimpang.Perilaku menyimpang
dapat dianggap sebagai sumber masalah karena dapat membahayakan tegaknya sistem
sosial.Konsep perilaku menyimpang secara tersirat mengandung makna bahwa ada
jalur baku atau aturan yang harus ditempuh perilaku yang tidak melalui jalur
tersebut berarti telah menyimpang.
Untuk mengetahui latar belakang perilaku
menyompang perlu membedakan adanya perilaku menyimpang yang tidak sengaja dan
sengaja,diantaranya karena si pelaku kurang memahami aturan-aturan yang
ada.Sedangan perilaku yang menyimpang yang di sengaja,bukan karena si pelaku
tidak mengetahui aturan.Hal yang relevan untuk memahami bentuk perilaku
tersebut adalah mengapa seseorang melakukan penyimpangan,sedangkan ia tahu apa
yang dilakukan melanggar aturan.
Becker(dalam soerjono soekarto,1988,26) mengatakan bahwa tidak ada alasan untuk
mengasumsi hanya mereka yang menyimpang mempunyai dorongan untuk berbuat
masalah sosial perilaku menyimpang dalam "Kenakalan Remaja" bisa
melalui pendekatan individual dan pendekatan sistem.Dalam pendekatan individual
melalui pandangan sosialisasi,berdasarkan pandangan sosialisasi perilaku akan
diidentifikasi sebagai masalah sosial apabila ia tidak berhasil dalam
melewati belajar sosial.
Ada 3 hal yang berperan penting dalam hal
ini:
1.Keluarga
Ketika orang tua otoriter,maka yang
kita sebut sebagai kanakalan remaja akan muncul dalam artian
ingin memberontak.
2.Pergaulan
Pergauan remaja sangat berpengaruh
terhadap perilaku itu sendiri sehingga sangat diharapkan para remaja bisa
mempunyai filter dalam pergaulan.
3.Remaja itu sendiri
Pada hakikatnya apa yang dilakukan
oleh seseorang remaja ketika mencoba menarik perhatian dari orang tua terlebih
lagi teman adalah untuk memuaskan diri remaja itu sendiri
Jenis -Jenis Dan Sebab Kenakalan Remaja
- Berkelahi
atau tawuran
- Membolos
-Game
- Merokok_Drugs
- Pacaran
diluar batas
- Gank
dengan kegiatan negatif
- Melakukan
tindakan bulliying
- Perbuatan
pelanggaran etika dan sopan santun
- Pencurian,perampokan
dan tindak kriminal.
Sebab Kenakalan Remaja
1.Faktor Internal:
Krisis identitas:pada masa remaja
pembentukan diri pada identitas diri cenderung lebih terlihat remaja akan
mempertanyakan etiap dirinya karen binggung menghadapi perubahan fisik
anatomik,psikologis dan sosial yang mempertimbangkan dari nilai-nilai maupun
kebudayaan yang berlaku dalam masyarakat.
Kontrol diri yang lemah:Remaja yang tidak bisa
mempelajari dan membedakan tingkat laku yang dapat diterima dengan yang tidak
dapat diterima akan terseret pada perilaku "nakal" contohnya:
penanaman kaidah-kaidah agama yang kurang kuat, kurang kuatnya pendiri
remaja (labil)
2.Faktor eksternal:
- Keluarga
dan perceraian orang tua , tidak adanya komunikasi anggota keluarga ,
perselisihan antara anggota keluarga bisa memicu perilaku negatif pada
remaja
- Teman
sebaya yang kurang baik
- Komunikasi/lingkungan
tempat tinggal yang kurang baik.
- Pengaruh
dampak negatif perkembangan iptek
- Terbentuk
oleh keadaan yang memaksa (kondisi ekonomi)
Akibat yang ditimbulkan oleh kenakalan remaja:
1.Bagi diri remaja itu sendiri
Akibat dari kenakalan yang dilakukan akan
berdampak bagi dirinya sendiri dan sangat merugikan baik fisik dan mental
2.Bagi keluarga
Remaja selaku anak dalam keluarga
berkelakuan menyimpang dari ajaran agama akan berkaitan terjadinya ketidak
harmonisan dalam keluarga dan putusnya komunikasi antara ortu dan anak
3.Bagi Masyarakat Lingkungan
Masyarakat akan menganggap remaja ini
adalah tipe orang yang sering membuat kenakalan,mabuk mabukan dan
mengganggu ketenangan masyarakat.
Cara cara mengatasi kenakalan remaja
1.Perlu kasih sayang, perhatian serta pengawasan dari
orang tua dan keluarga.
2.Pemblokiran terhadap media komunikasi internet yang
berpengaruh buruk terhadap remaja
3.Remaja harus memperhatikan pendidikan agama dan
figur yang bisa dijadikan contoh
4.Membenahi kondisi keluarga sehingga tercipta
keluarga yang harmonis,komunikatif nyaman bagi remaja
5.Remaja pandai memilih teman dan lingkungan baik
6.Remaja membentuk ketahanan diri.
Teranjayy anjayy
ReplyDelete👍🏻
ReplyDeleteBagus
ReplyDelete